PROKLAMASI

PROKLAMASI
INDONESIA

Kamis, 01 April 2010

Agen Israel Menyusup Dimalingsia

Keseluruhan tender pembangunan sistem komunikasi yang akan berubah dari analog ke digital telah diserahkan secara resmi kepada Asiasoft (M) Sdn. Pt. (no. Perusahaan: 150529-H).

Perusahaan ini adalah secara keseluruhan milik perusahaan tunggalnya yaitu Asiasoft Pte. Ltd. Yang berpusat di Singapura. Nilai penuh tender yang diberikan pemerintah Malaysia ialah RM1 billion(sekitar 2 triliun rupiah ) tetapi dikecilkan menjadi RM42 juta (sekitar 120 milyar).

Apa yang mencurigakan ramai penyelidik adalah 'individu' yang bertanggung jawab untuk membangun sistem itu. Individu tersebut diidentifikasi sebagai mantan tentara Israel yang bertugas sebagai programmer selama di Israel.

Programmer yang bernama Izhak David Naskar yang memegang paspor Israel bernomor 10902695 itu masih lagi warga negara Israel. Jadi, bolehkah kita menganggap ini suatu kebetulan?

Paling membimbangkan ialah Izhak bukanlah tentara atau programmer biasa, beliau adalah 'pakar' sistem komputer yang telah memenangkan penghargaan dari Kementerian Pertahanan Israel. Malah beliau juga bertanggung jawab untuk membangun sistem intelijen berteknologi tinggi untuk pasukan pertahanan Israel sekitar 1970 hingga 1987.

Seorang lagi teman Izhak yang bertanggungjawab membangun sistem komunikasi kepolisian adalah Ido Sccheschter yang memegang paspor Israel dengan angka 56626252. Ido pula lebih mencurigakan karena selaku anggota tim yang bertanggung jawab membangun sistem komunikasi untuk kepolisian bersama-sama Izhak, hingga saat ini beliau masih lagi seorang tentara Israel yang sah bukannya tentara pensiun.

Apakah yang menyebabkan kepolisian mengambil orang-orang Israel ini? Apakah karena terdesak atau didesak?

Bukankah lebih baik jika melantik programmer-programmer dari kementerian pertahanan Iran yang sememangnya lebih pakar dari Israel.


* Tulisan di atas adalah pandangan pribadi Ahmad Haris Al-Farisyi penulis dan tidak mewakili pendirian Harakahdaily.net. Harakahdaily.net tidak bertanggung jawab terhadap semua implikasi dari tulisan tersebut.

http://chegubard.blogspot.com


==============
sumber:

harakahdaily.net
Voice of Al Islam
on south east asia
=============

Tidak ada komentar:

Posting Komentar